Kepala Basarnas Lantik  Pejabat Administrator dan Fungsional

Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Marsekal Madya TNI Kusworo melantik Pejabat Administrator dan Fungsional di lingkungan Basarnas, Senin (27/5/2024).

Pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan berlangsung di  Ruang Serba Guna Gedung Basarnas lantai 15, dihadiri oleh Pejabat Eselon I dan II serta diikuti seluruh Kepala UPT secara langsung melalui video conference.

Kabasarnas mengatakan dalam menghadapi era disrupsi, organisasi, baik besar maupun kecil, dituntut untuk mampu menghadapi dan beradaptasi dengan perubahan yang terjadi melalui berbagai kebijakan  yang salah satunya adalah mutasi dan promosi kepada pegawai.

"Melalui kebijakan ini diharapkan akan menciptakan Adaptive Leadership atau kepemimpinan yang adaptif dalam rangka peningkatan kinerja ASN serta Lembaga di lingkungan Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan. Rotasi jabatan merupakan strategi manajemen yang bertujuan untuk meningkatkan kualitas kepemimpinan, mengembangkan potensi pegawai, serta penyegaran dalam rangka meningkatkan kinerja organisasi secara keseluruhan," ujarnya.


Lebih lanjut disampaikan Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan dalam upayanya mencapai kinerja terbaik memerlukan seorang  pemimpin yang memiliki kemampuan dalam menghadapi dinamika perubahan  yang semakin kompleks, berbagai tekanan serta adanya ketidakpastian. Dinamika yang terjadi ini memerlukan Sumber Daya Manusia yang proaktif, cepat merespons perubahan, berfikir inovatif dan pelaksanaan pekerjaan yang efektif. Oleh sebab itu kita mengharapkan agar ASN di Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan selalu mengikuti perkembangan ilmu pengetahuan, Informasi dan Teknologi, bersikap terbuka, adaptif, berkolaborasi dan cermat dalam mengambil resiko sebuah pekerjaan.

"Saya mengingatkan kembali kepada seluruh jajaran, mari kita jalankan tugas dan tanggung jawab jabatan ini secara profesional, berintegritas dan penuh rasa tanggung jawab agar masyarakat merasakan dampak nyata kehadiran lembaga kita. Niatkan bekerja sebagai ibadah agar semua yang kita lakukan diridhoi dan mendapat pahala di sisi Allah SWT." sambung Kabasarnas.

63 Pejabat administrator yaitu Kundori, S.T.,M.M. dari Analis Sumber Daya Manusia Aparatur Ahli Madya Direktorat Bina Tenga menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Biak, Nanang Sigit P. H., S.IP., M.M. dari Kepala Subdirektorat Pengarahan Potensi dan Pengendali Operasi Kecelakaan Transportasi dan Kecelakaan Penanganan Khusus Direktorat Operasi menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Kupang, I Putu Sudayana, S.E., M.A.P. dari Kepala Kantor SAR Kelas A Kupang menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Banjarmasin, Amiruddin A.S., S.Sos dari Kepala Kantor SAR Kelas A Sorong menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Kendari, Monce Brury, S.IP. dari Kepala Kantor SAR Kelas A Manado menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Sorong, Fazzli, S.A.P., M.Si dari Kepala Bagian Pengadaan Barang/Jasa Biro Hubungan Masyarkat dan Umum menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Tanjung Pinang, Anton Sucipto, S.T. dari Auditor Madya Inspektorat menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Jayapura, George leo Mercy Randang, S.IP., M.A.P. dari Kepala Kantor SAR Kelas B Timika menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Manado, Muhammad Arif Anwar, S.Sos.,M.M dari Kepala Kantor SAR Kelas A Ambon menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Makassar, Raymond Konstantin, S.E dari Kepala Kantor SAR Kelas B Palembang menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Palembang, Muhammad Arafah, S.H., M.Si dari Kepala Kantor SAR Kelas A Kendari menjadi Kepala Kantor SAR Kelas A Ambon, Nur Yahya, S.Sos., M.A. dari Pranata Kelola Pencarian dan Pertolongan Ahli Madya Direktorat Sarana dan Prasarana menjadi Kepala Kepala Bagian Pengadaan Barang/Jasa Biro Hubungan Masyarkat dan Umum, Jumaril, S.E., M.M dari Pranata Kelola Pencarian dan Pertolongan Ahli Madya Direktorat Sarana dan Prasarana menjadi Kepala Subdirektorat Pengarahan Potensi dan Pengendali Operasi Kecelakaan Transportasi dan Kecelakaan Penanganan Khusus Direktorat Operasi, I Wayan Suyatna, S.H., M.M dari Kepala Kantor SAR Kelas B Manokwari menjadi Kepala Kantor SAR Kelas B Timika,


Yefri Sabaruddin, S.P., M.A.P. dari Kepala Subbagian Tata Usaha Pimpinan Deputi Bidang Bina Tenaga dan Potensi SAR  menjadi Kepala Kantor SAR Kelas B Manokwari, Al Amrad, S.Sos. dari Kepala Kantor SAR Kelas B Banjarmasin menjadi Kepala Kantor SAR Kelas B Banten, Adah Sudarsa, S.T. dari Kepala Kantor SAR Kelas B Cilacap menjadi Kepala Kantor SAR Kelas B Jambi, Dr. Muhamad Abdullah, S.H., M.H. dari Kepala Subbagian Protokol menjadi Kepala Kantor SAR Kelas B  Cilacap, Putu Arga Sujarwadi, S.H., M.M. dari Penata Kelola Pencarian dan Pertolongan Ahli Muda Direktorat Kesiapsiagaan menjadi Kepala Kantor SAR Kelas B Nias,  Widhia Sougi, S.E dari Pranata SDM Aparatur Penyelia Biro Kepegawaian, Organisasi, dan Tata Laksana menjadi Kepala Subbagian Tata Usaha Pimpinan Sekretaris Utama, Masruri Arifin, S.E., M.A. dari Kepala Subbagian Umum Kantor SAR Kelas A Jakarta menjadi Kepala Subbagian Tata Usaha Pimpinan Deputi Bidang Bina Tenaga dan Potensi SAR, Octavianto, S.E dari Kepala Kantor SAR Kelas B Nias menjadi Kepala Subbagian Protokol, Kaharuddin, S.Sos., M.M dari Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Makassar menjadi Kepala Seksi Pemeliharaan Sarana Laut dan Darat Direktorat Sarana dan Prasarana, Hary Kriswahyudi, S.E dari Penyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran Biro Humas dan Umum menjadi Kepala Subbagian Urusan Dalam dan Pemeliharaan Biro Humas dan Umum, Adi Abdillah, S.Pd., M.Pd dari Widyaiswara Ahli Muda Pusat Pelatihan Sumber Daya Manusia Pencarian dan Pertolongan menjadi Kepala Seksi Pengelolaan Sarana dan Prasarana Pelatihan Balai Pelatihan Sumber Daya Manusia Pencarian dan Pertolongan, Iwan Ramdani, S.E., M.M. dari Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Lampung menjadi Kepala Seksi Penyelenggara Pelatihan Balai Pelatihan Sumber Daya Manusia Pencarian dan Pertolongan, Mikel Rachman Junika, S.E dari Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Jakarta menjadi Kepala Subbagian Umum  Kantor SAR Kelas A Jakarta, Mahmud Afandi, S.E., MBA. dari Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Surabaya menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Jakarta, Didit Arie Ristandy, S.E dari Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Semarang menjadi Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Surabaya,

M. Zaenal Arifin, S.Pd., M.Si. dari Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Surabaya menjadi Kepala Subbagian Umum Kantor SAR Kelas A Surabaya, Wahyu Tri Agung Prihartanto, S.Sos dari Kepala Subseksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Bengkulu menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Surabaya, Makhfud, S.H dari Kepala Subbagian Umum  Kantor SAR Kelas A Semarang menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Semarang, Eko Sujihartono, S.E dari Kepala Subbagian Tata Usaha Pimpinan Sekretaris Utama menjadi Kepala Subbagian Umum  Kantor SAR Kelas A Semarang, Endrow Sasmita, S.E., M.M. dari Kepala Subbagian Umum  Kantor SAR Kelas A Denpasar menjadi Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Balikpapan, Rio Banupanitis, S.E dari Pranata Kelola Pencarian dan Pertolongan Direktorat Kesiapsiagaan menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Balikpapan, Kamellia, A.Md. dari Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Pontianak menjadi Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Medan, Torang M. Hutahaean, S.Si. dari Kepala Seksi Pengelolaan Sarana dan Prasarana Pelatihan Balai Pelatihan Sumber Daya Manusia Pencarian dan Pertolongan menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Medan, Supriono, S.H. dari Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Bandung menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Denpasar, Octavino Dellima Priya Janitra, S.T. Pranata Kelola Pencarian dan Pertolongan Ahli Muda Kantor SAR Kelas A Surabaya menjadi Kepala Subbagian Umum  Kantor SAR Kelas A Denpasar, Muhammad Fathur Rachman, S.Sos., M.M. dari Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Aceh menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Tanjungpinang, Zul Indra, S.H. dari Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Medan menjadi Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Aceh, Basri, S.Sos dari Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Balikpapan menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Pontianak,

Karel Roni Ileng, S.E dari Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Maumere menjadi Kepala Subbagian Umum Kantor SAR Kelas A Ambon, Satrio Nurridanto, S.Kom., M.M. dari Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Cilacap menjadi Kepala Subbagian Umum Kantor SAR Kelas A Pekanbaru, Mochamad Adip, S.E. dari Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Denpasar menjadi Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Bandung, Haris Supardi, S.Sos., M.M. Kepala Seksi Pemeliharaan Sarana Laut dan Darat Direktorat Sarana dan Prasarana menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Makasar, Fariz Himawan, S.Kom., M.M dari Kepala Seksi Penyelenggara Pelatihan  Balai Pelatihan Sumber Daya Manusia Pencarian dan Pertolongan menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Lampung, S. Pudiyanto, S.Sos. dari Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Palembang menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Palembang, Mancarah Wanto, S.E. dari Kepala Subseksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kantor SAR Kelas B Palembang menjadi Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Palembang, Sukamto, S.E. Kepala Urusan Umum Kantor SAR Kelas B Palembang menjadi Kepala Subbagian Umum Kantor SAR Kelas A Palembang, Arianto Ardi, S.H. dari Kepala Urusan Umum Kantor SAR Kelas B Gorontalo menjadi Kepala Seksi Operasi dan Siaga Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Banjarmasin, Deddy Youke Gosai, S.E. dari Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Banjarmasin menjadi Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Banjarmasin, Budiyono, S.Sos. dari Kepala Urusan Umum Kantor SAR Kelas B Banjarmasin menjadi Kepala Subbagian Umum Kantor SAR Kelas A Banjarmasin,

Likopa Noptilos, S.Sos dari Rescuer Mahir Kantor SAR Kelas A Pekanbaru menjadi Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Bengkulu, Yohanes Lake Watun, S.Sos dari Rescuer Penyelia Kantor SAR Kelas A Kupang menjadi Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Maumere, Rudy Eko Sonyo Abadi, S.E. dari Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama Kantor SAR Kelas A Surabaya menjadi Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Cilacap, Ronaldi, A.Md. dari Kepala Urusan Umum Kantor SAR Kelas B Natuna menjadi Kepala Urusan Umum Kantor SAR Kelas B Jambi, Octo Albert Tambunan, S.Pd dari Instruktur Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Medan menjadi Kepala Urusan Umum Kantor SAR Kelas B Natuna, Muh. Asyikin, S.Kep dari Kepala Urusan Umum Kantor SAR Kelas B Ternate menjadi Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Yogyakarta, Achmad Riadi, S.E. dari Penata Kelola Pencarian dan Pertolongan Ahli Muda Kantor SAR Kelas A Balikpapan menjadi Kepala Kepala Urusan Umum Kantor SAR Kelas B Ternate, Samuel Tito Ohoiwutun, S.Sos. dari Mandor Mesin Kelas II Kantor SAR Kelas B Merauke menjadi Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Merauke, Tri Nurcahyo Andiantoro, S.E dari Kepala Subseksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas B Banjarmasin menjadi Kepala Urusan Umum Kantor SAR Kelas B Gorontalo, Joni Superiadi, S.E., M.Si. dari Kepala Seksi Sumber Daya Pencarian dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Medan menjadi Instruktur Pencariand dan Pertolongan Kantor SAR Kelas A Medan.